di kawasan kota tua Jakarta yang sekarang jadi full pedestrian. |
Hello, hello..
Pada suatu hadi di bulan Oktober 2023, berawal dari malas makan pagi, saya jadi keterusan menjalankan intermittent fasting (IF) 16-8 hingga hari ini. Saya mulai makan pada pukul 12:00 dan mengakhiri pada 20:00 bahkan sering kali lebih awal. Di luar jam itu, saya hanya minum air putih, teh tawar, atau kopi tanpa gula. Setelah beberapa minggu menjalankan pola diet IF itu, lumayan ada perubahan di timbangan. Ada penurunan sekitar tiga kilogram (dari 68 kg ke 65 kg).